18/10/2023
Assalamualaikum warahmatullah wabarakatuh
Shalom
Om swastiastu
Namo buddhaya
Salam kebajikan
Salam sejahtera bagi kita semua
Perkenalkan nama saya putri aulia rahman saya dari kelas 10.4
Saya ingin menjelaskan tentang poliovirus
Virus polio adalah virus yang termasuk dalam genus Enterovirus C dan famili Picornaviridae. Virus polio merupakan penyebab penyakit poliomielitis. Virus ini memiliki diameter ~30 nm, tahan pada keadaan asam, dan berbentuk ekosahedral
Cara mencegah polio adalah dengan Imunisasi atau vaksinasi, karena vaksin sangat penting dalam perang melawan polio.
Gejala polio
Seluruh tubuh: demam, kelelahan, merasa pingsan atau merasa letih
Otot: otot lemas, massa otot berkurang atau otot bergetar
Juga umum: mual, pertumbuhan yang lambat atau sakit kepala
Cukup sekian terimakasih
Wassalamualaikum warahmatullahi wa barakatuh