
18/02/2024
Tetaplah ada kamera,
Agar aku mampu mencintaimu
Secara visual dan kreatif.
-
Menyemai doa disetiap putaran rolling film
Mengusahakan segala yang aku bisa,
Untuk menangkap dari segala.
-
Kamu gambar paling indah di kameraku.
Sehat sehatlah selalu biar aku bisa menangkap parasmu.
-
Jika masalalu adalah file sampah
Senyummu segitiga exposure paling indah.
📝/ ardiansyah
📸/